PT Traktor Nusantara/ traknus.co.id |
1. Parts Service Sales (PSS)
Deskripsi Kerja:
- Mengidentifikasi klien postensial, mengembangkan dan membentuk network yang diperlukan untuk mencapai target segmen pasar dan komoditas produk. Menyediakan dukungan dan layanan profesional untuk klien perusahaan.
Persyaratan:
- D3 dari segala jurusan Teknik
- Minimal IPK 2.75 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 25 tahun pada 2014
- Minat yang tinggi dalam bidang marketing dan sales
- Kemampuan interpersonal dan komunikasi yang baik, percaya diri, motivasi diri yang tinggi, berorientasi pada target
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
2. Parts Sales Administration (PSA)
Deskripsi Kerja:
- Mengamati dan menganalisa trend pasar, produk pesaing dan juga mengidentifikasi target pasar baru untuk meningkatkan nilai penjualan produk perusahaan
- D3 jurusan Administrasi/ Information Technology (IT)
- Minimal IPK 2.75 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 25 tahun pada 2014
- Minat yang tinggi pada bidang marketing
- Dapat mengoperasikan komputer
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
3. Parts Marketing Project (PMP)
Deskripsi Kerja:
- Melakukan analisa, perhitungan, pengaturan dan mengelola inventori barang berdasarkan standar prosedur yang telah ditetapkan untuk mencapai target
- S1 jurusan Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Otomotif
- Minimal IPK 2.75 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 27 tahun pada 2014
- Memiliki kemampuan berfikir analitis yang baik, skill interpersonal, kemampuan memimpin, dapat bekerja dengan tim dan bekerja dengan deadline yang ketat
- Dapat mengoperasikan komputer
- Fasih dalam Bahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
4. Management Trainee - Engineering (MT-PDH/ SDH)
Deskripsi Kerja:
- Anda akan di kembangkan untuk menjadi pemimpin dan bertanggung jawab untuk pengawasan, pengendalian, menjalankan dan laporan hasil penjualan dan aktivitas layanan di kantor cabang
- S1 jurusan Teknik Mesin / Teknik Elektro
- Minimal IPK 3.00 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 25 tahun pada 2014
- Minat yang tinggi pada bidang mesin, pemeliharaan, penjualan komponen dan kegiatan pelayanan
- Dapat menganalisa dan evaluasi keadaan untuk dapat memberikan solusi-solusi efektif pada permasalahan yang dihadapi
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik, dapat memimpin, percaya diri, motivasi diri yang kuat
- Dapat bekerja sama dalam tim ataupun bekerja secara independen
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
Deskripsi Kerja:
- Anda akan di kembangkan untuk menjadi pemimpin dan bertanggung jawab untuk pengawasan, pengendalian, menjalankan dan laporan aktifitas keuangan akuntansi dan SDM di kantor cabang
- S1 jurusan Ekonomi Akuntansi/ Manajemen
- Minimal IPK 3.00 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 25 tahun pada 2014
- Minat yang tinggi di bidang keuangan, akuntansi dan SDM
- Dapat menganalisa dan evaluasi keadaan untuk dapat memberikan solusi-solusi efektif pada permasalahan yang dihadapi
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik, dapat memimpin, percaya diri, motivasi diri yang kuat
- Dapat bekerja sama dalam tim ataupun bekerja secara independen
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
Deskripsi Kerja:
- Mengelola aktifitas keuangan perusahaan, termasuk arus kas masuk dan keluar, membuat laporan harian dan mengganti semua kerugian akibat kelalaian
- Sekolah Menengah Kejuruan, diutamakan jurusan Akuntansi
- Usia maksimal 25 tahun pada 2014
- Minat yang tinggi di bidang keuangan dan akuntansi
- Dapat mengoperasikan komputer
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
Deskripsi Kerja:
- Mengidentifikasi klien postensial, mengembangkan dan membentuk network yang diperlukan untuk mencapai target segmen pasar. Menyediakan dukungan dan layanan profesional untuk klien perusahaan.
- S1 dari segala jurusan Teknik
- Minimal IPK 2.75 (skala 4) dari universitas ternama
- Usia maksimal 27 tahun pada 2014
- Fasih dalam Bahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
- Minat yang tinggi di bidang marketing dan sales (diutamakan yang berpengalaman)
- Kreatifitas yang tinggi dalam berinteraksi dan berhubungan dengan konsumen
- Memiliki kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik, percaya diri, motivasi diri yang kuat
- Dapat segera bergabung dengan perusahaan
- Bersedia ditempatkan di seluruh cabang PT Traktor Nusantara, AHEME Grup dan ASTRA
Kandidat yang tertarik dan memenuhi persyaratan di atas dapat mengirimkan surat lamaran disertai foto, CV (ukuran maksimal 1 MB) ke alamat E-Mail recruitment@traknus.co.id. Cantumkan posisi dan kode jabatan yang dilamar dalam subjek E-Mail. Lowongan ini berlaku hingga tanggal 4 Agustus 2014
Waspadalah terhadap modus penipuan lowongan kerja. Perusahaan yang baik tidak akan pernah meminta uang dalam bentuk apapun selama proses rekrutmen.
(LokerSatu/ Sumber)
0 Komentar untuk "Lowongan Kerja PT Traktor Nusantara Juli 2014"